Farewell party LE-6

Pada tanggal 28 September 2024 di Kampus B. Acara Farewell party LE-6 merupakan bentuk apresiasi dan perpisahan bagi mahasiswa Logistik Engineering Angkatan ke-6 (LE-6) yang telah menyelesaikan masa studinya. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh anggota LE-6, dosen, serta perwakilan mahasiswa Teknik Logistik. Acara berlangsung meriah dengan sesi nostalgia, penyerahan nominasi, dan ramah tamah. Momen haru dan bahagia tercipta saat para senior berbagi cerita dan pengalaman selama kuliah. Farewell Party LE-6 menjadi penutup yang indah sebelum mereka melanjutkan ke jenjang berikutnya